Sanggau, 26 September 2024 Pada hari Rabu malam tanggal 25 September bertempat di rumah dinas Bupati Sanggau telah menerima kunjungan dari rombongan GIZ RF Jerman yang dipimpin Mr Ralf Sanftenberg Kepala Departemen G500 GIZ dan Mr Jonas Dallinger Implentation Manager GIZ SASCI+Project. Pada kesempatan tersebut Bupati Sanggau yang didampingi oleh Kapala Dinas Perkebunan dan Peternakan […]
Percepatan Sertifikasi ISPO dan RSPO
Sanggau, 08 Juli 2024 Minyak kelapa sawit atau Crude Palm Oil (CPO) banyak dimanfaatkan sebagai bahan baku produk seperti sabun, biodiesel, mentega, minyak goreng, dan berbagai produk lainya di seluruh dunia dan telah berkembang pesat dalam industri perkebunan, begitu pula kesadaran akan budidaya dan dampaknya terhadap masyarakat lokal dan lingkungan. Meningkatnya kebutuhan produk dan tanggung […]